Sebanyak 35 peserta bersaing dalam pemilihan Putri Hijabfluencer Banten 2024. Kontes kecantikan ini menyoroti pesona dan kecerdasan perempuan berhijab di Banten. Peserta-peserta ini berasal dari berbagai daerah di provinsi Banten, yang masing-masing menampilkan bakat dan keunikan mereka dalam berbagai kategori kompetisi. Pemilihan Putri Hijabfluencer ini diharapkan tidak hanya menjadi ajang unjuk diri, tetapi juga sebagai wadah untuk mempromosikan kecantikan yang beragam dan mendorong perempuan berhijab untuk tampil sebagai influencer yang berdaya.
selengkapnya…
Beri Komentar